Tuesday, March 22, 2016

Kelebihan & Kekurangan Twitter


Setiap startup pastinya memiliki kelebihan & kekurangan diabanding startup yang lainnya, contohnya saja twitter pasti diantara kalian ada yang mengeluhkan tentang batasan karakter utuk mengupdate status ?
Itu juga merupakan kekurangan twitter, lebih lengkapnya disimak saja artikel ini.

Berikut adalah Kelebihan dari media Sosial Twitter

  • Alat komunikasi yang cepat dan tanggap.
  • Semua orang bisa mengikuti orang lain, kecuali diblokir.
  • Tak perlu log in untuk mendapatkan update, karena bisa menggunakan pembaca RSS.
  • Navigasi yang mudah dan tampilan yang sederhana.
  • Pengguna yang memiliki banyak pengikut, berpotensi mendatangkan iklan, sehingga bisa menguntungkan penggunanya.
  • Bisa mengganti tema, background, maupun warnanya.
  • Bebas dari banner iklan
  • Mudah dinavigasi dan memperbarui, �link to� dan mempromosikan apapun.
  • Menjangkau lebih luas tidak hanya antara teman
  • Satu feed untuk semua pengguna dan siapa pun dapat mengikuti orang lain kecuali diblokir
  • Alat komunikasi yang murni dan cepat tanggap
  • Sangat interaktif, extensible messaging platform dengan API terbuka
  • Banyak aplikasi lain maupun widget yang sedang dikembangkan (Twitterific, Summize, Twhirl, dll)
  • Pesan teks SMS berpotensi untuk memberi pendapatan dari jaringan nirkabel
  • Potensi periklanan di masa mendatang atau perusahaan berbasis langganan
  • Twitter mungkin lebih terukur dari Facebook dan memberikan keuntungan biaya


Berikut adalah Kekurangan dari media Sosial Twitter

  • Banyak akun yang kosong dan tidak aktif , atau dengan kata lain merupakan akun percobaan yang dibuat dan tidak pernah digunakan. Hal ini dapat memenuhi memori database pada server Twitter.
  •  Batasan karakter posting hanya 140 karakter. Jika ternyata postingan blog yang akan di-twitter-kan memiliki jumlah karakter judul dan permalink yang melebihi 140 karakter ,maka kita harus menggunakan fasilitas url shortener untuk memperpendek jumlah karakter permalink.
  • Tampilan terlalu sederhana , tidak seperti Facebook yang memiliki tampilan modis dan elegan.  
  • Tidak memiliki fitur Chat seperti Facebook. 
  • Mudah disalahgunakan untuk melakukan spam.
  • Belum jelas bagaimana strategi monetisasinya.
  • Tidak bisa mengelompokkan mana teman, keluarga, atau orang lain.
  • Tidak dapat menulis informasi profil lengkap pemiliknya.
  • Kemampuan terbatas: menemukan orang-orang, mengirim pesan singkat, balasan langsung
  • Tidak semua orang menemukan manfaat langsungnya
  • Lebih menekankan pada penghitungan follower
  • Mudah disalahgunakan untuk spam dan meningkatkan tingkat kebisingan
  • Relatif lebih kecil basis pengguna diinstal
  • Belum ada strategi keuangan yang mudah dan jelas

0 komentar:

Post a Comment